Cari Berita



Warga Pakis Bringin Dapat Air Bersih

26 July 2018, 17:04:35


Peristiwa



Salatiga - Meski musim kemarau baru sekitar satu bulan. Namun dampak musim kemarau sudah dirasakan warga pakis kecamatan bringin Kabupaten Semarang sudah satu minggu ini kesulitan air bersih untuk minum untuk memenuhi kebutuhan air bersih BPDB kabupaten semarang melakukan droping air sebanyak dua tangki atau 10 ribu liter. (hartoko/iyas)

 


Komentar

TOP