Semarang - Bagi calon peserta didik baru yang berkeinginan masuk di sekolah menengah kejuruan (SMK), wajib lulus tes kesehatan maupun fisik yang telah ditetapkan pihak sekolah. Sebab tes tersebut sebagai standart kebutuhan industri saat lulus dan melanjutkan bekerja. (tutuk/veny)
