Petugas Bongkar Paksa Shelter PKL Taman KB
Semarang - Dinas Perdagangan Kota Semarang melakukan pembongkaran paksa shelter PKL Taman Menteri Supeno atau Taman KB. Pembongkaran dilakukan lantaran lokasi tersebut akan dibangun Taman Indonesia Kaya yang akan menambah destinasi wisata unggulan di kota Semarang. Sejumlah PKL mengaku menyesal sempat menolak demo pembongkaran karena diprovokasi sejumlah oknum. (tutuk/hid)
