Cari Berita



Sambut Ramadan, Gelar Pawai Dugderan

26 May 2017, 16:40:15


Peristiwa



Semarang - Tradisi dugderan kembali digelar di kota Semarang. Tradisi yang digelar sebagai penanda datangnya bulan Ramadhan ini diramaikan dengan berbagai macam kesenian dan budaya Semarangan serta kebudayaan akulturasi yang berkembang di kota Semarang. Melalui momentum ini walikota Semarang mengajak masyarakat menjadikan Ramadhan sebagai bulan penuh berkah dan masyarakat saling menghormati. (tutuk/hid)


Komentar

TOP