Pemerintah Provinsi Jawa Tengah terus mendorong pemberdayaan UMKM, melalui program kemudahan usaha mikro bermitra atau kumitra. Gubernur Ahmad Luthfi menyebut umkm merupakan pahlawan ekonomi daerah yang harus didorong.
Cari Berita