Semarang- Tim investigasi helikopter MI 17 yang jatuh di Kawasan Industri Kendal, masih mendalami penyebab kecelakaan. Rencananya, pihak Penerbad akan mendatangkan teknisi dari Rusia, untuk membaca voice cockpit recorder, yang telah diamankan di Skuadron 31 Lanumad Ahmad Yani Semarang. (nug)
